CINTA SEJATI
Saat ku renungkan hidup bersamaMu
Sering kali ku melupakanMu
Ku berjalan sendiri seakan ku mampu
Lalui tanpa kekuatanMu
S’makin berat beban hidupku
S’makin ku menjauh dariMu
Reff :
Namun ada cinta yang tak pernah berlalu
Cinta yang ku dapat dariMu
T'lah teruji lalui rentangan sang waktu
Kau mati bagiku, berkorban untuk diriku.
0 Comments